PT Saptaindra Sejati (Adaro Energy)

PT Saptaindra Sejati atau PT SIS adalah salah satu perusahaan pertambangan dan pengangkutan batubara kontaktor paling dapat diandalkan dan terkemuka di Indonesia. Sebagai salah satu perusahaan jasa pertambangan batu bara terbesar di Indonesia, PT Saptaindra Sejati (SIS) bergerak dibidang jasa pertambangan terpadu dengan standar internasional bagi perusahaan-perusahaan pertambangan terkemuka di Indonesia.

PT. SAPTAINDRA SEJATI (SIS), yang merupakan bagian dari Group PT. ADARO ENERGY Tbk, adalah kontraktor pertambangan modern yang berkembang pesat dan menyediakan jasa pertambangan serta industri terkait di Kalimantan, dengan lebih dari 7200 karyawan dari berbagai keahlian. Sesuai dengan perkembangan bisnis saat ini, kami membuka kesempatan bagi mereka yang berprestasi untuk mengembangkan karir sebagai kader yang berpotensi di perusahaan kami.

Lowongan Kerja PT Saptaindra Sejati (Adaro Energy)


1. Sr. Officer Procurement – Spot Buy

We are looking for an excellent individual to join our Adaro Warriors as a Sr. Officer Procurement – Spot Buy to handle our Procurement activities at our Head Office and Jobsite.

Requirements :

  • Minimum of a Bachelor’s degree in any field (preferably engineering)
  • At least 2 years of experience as a procurement spot buyer.
  • Excellent communication and negotiation skills.
  • Willing to be based at the South Jakarta Head Office OR in Bekasi (Narogong).

2. Sr. Officer – Account Payable

We are looking for an excellent individual to join our Adaro Warriors as a Sr. Officer – Account Payable to handle our accounting activities at our Head Office and Jobsite.

Requirements :

  • Bachelor degree in Accounting, Finance, or other related fields.
  • Having experience in handling account payable, taxes, data reconciliation, and invoicing (preferably from mining company).
  • Understand SAP system and skilled in Microsoft Excel with proven certification is preferred.
  • Able to develop a report and presentation.
  • Willing to be placed in South Jakarta.

3. Sr. Officer – Contract & Customer Relation

We are looking for an excellent individual to join our Adaro Warriors as a Contract & Customer Relation to handle our operational activities at our Head Office.

Requirements :

  • Bachelor’s degree in Law, Mining Engineering, or a related field.
  • At least 3 years of experience in the mining industry, or experience in reviewing mining contracts or mining service contracts.
  • Proficiency in English is required.
  • Advanced skills in MS Office (Word, Excel, and PowerPoint) are essential.
  • Willing to be placed in Jakarta Head Office.

4. Group Leader – Warehouse

We are looking for an excellent individual to join our Adaro Warriors as a Group Leader – Warehouse to handle our logistics activities at our Head Office and Jobsite.

Requirements :

  • Must have a Diploma Degree (D3 or D4) in any field, though Mechanical Engineering is preferred.
  • Must have at least 2 years of experience in managing a warehouse, including the team.
  • A good understandin of SAP HANA is referred.
  • Willing to be placed in Narogong, Bekasi

Kelengkapan Berkas:

  • Surat lamaran
  • CV terbaru
  • Ijazah & Transkrip nilai terakhir
  • Sertifikat Pelatihan (Jika ada)
  • Paklaring / Surat keterangan kerja (Jika ada)
  • KTP (Jika ada)
  • Kartu keluarga (Jika ada)
  • Sertifikat vaksin Covid 19 (Jika ada)
  • Kartu AK-1 / Kartu kuning (Jika ada)
  • SKCK dari kepolisian (Jika ada)

Hanya kandidat yang memenuhi syarat yang akan di hubungi lebih lanjut

HATI – HATI TERHADAP BERBAGAI BENTUK PENIPUAN
PT. Saptaindra Sejati tidak pernah memungut biaya apapun dalam proses seleksi
penerimaan Karyawan (email resmi menggunakan domian recruitment@saptaindra.co.id)

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA