Rekrutmen Pertamina Group Tahun 2023

DISNAKERJA.COM – PT Pertamina (Persero) adalah sebuah BUMN yang bertugas mengelola penambangan minyak dan gas bumi di Indonesia.

Pertamina senantiasa memegang teguh komitmen untuk menyediakan energi dan mengembangkan energi baru dan terbarukan dalam rangka mendukung terciptanya kemandirian energi nasional. Memegang amanah sebagai holding company di sektor energi sejak ditetapkan oleh Kementerian BUMN Republik Indonesia pada tanggal 12 Juni 2020, Pertamina kini memiliki peran sangat strategis yang membawahi lima sub-holding yang bergerak di bidang energi, yaitu Upstream Sub-holding yang secara operasional dijalankan oleh PT Pertamina Hulu Energi, Gas Sub-holding yang dijalankan oleh PT Perusahaan Gas Negara), Refinery & Petrochemical Sub-holding yang dijalankan oleh PT Kilang Pertamina Internasional, Power & NRE Sub-holding yang dijalankan oleh PT Pertamina Power Indonesia, dan Commercial & Trading Sub-holding yang dijalankan oleh PT Pertamina Patra Niaga. Selain itu, Pertamina mengoperasikan bisnis Shipping Company melalui PT Pertamina International Shipping. https://www.pertamina.com/id/siapa-kami.


OPEN RECRUITMENT EXPERIENCED HIRE PERTAMINA GROUP 2023

1. PT Pertamina Petrochemical Trading

1. Corporate Communication & Legal

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum
  • Minimal 5 tahun pengalaman dalam fungsi corporate communication atau corporate secretary, dan legal compliance.
  • Berpikir analitis, problem-solver dan keterampilan komunikasi dengan pengetahuan mendalam tentang prosedur dan peraturan terbaru.
  • Mampu bekerja dengan kecepatan kerja yang cepat dan nyaman bekerja di lingkungan yang berkembang pesat dan dinamis.
  • Inisiatif tinggi, proaktif, bijaksana dan adaptif
  • Mahir berbahasa Inggris dalam menulis, berbicara dan membaca.

2. Polymer Sales Executive

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ilmu Kimia, Teknik Kimia, Teknik Material, Teknik Metalurgi
  • Minimal 5 tahun pengalaman dalam Fungsi Penjualan Produk Polymer atau sejenisnya.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.

3. Marketing Communication & Support

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Pemasaran, Periklanan/Media, Komunikasi Massa, Komunikasi Merek atau setara
  • Minimal 5 tahun pengalaman kerja di bidang Marketing, Sales, Corporate Communication, Product Branding, Product Communication
  • Mampu bekerja sebagai tim dan individu
  • Berorientasi Target, memiliki strategi kreatif dan keterampilan komunikasi yang baik (Bahasa Inggris dan Indonesia)

4. HC Officer

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Psikologi, SDM, Hukum
  • Minimal 5 tahun pengalaman kerja di posisi terkait.
  • Kemampuan komunikasi yang baik dan public speaking.
  • Berpikir analitis, problem-solver, inisiatif tinggi, proaktif, dan mampu mengelola perubahan.
  • Mampu bekerja dengan kecepatan kerja yang cepat dan nyaman bekerja di lingkungan yang berkembang pesat dan dinamis.

5. Analyst Risk & Quality Management

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Manajemen, Teknik, Teknik Industri, Teknik Kimia
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang manajemen risiko
  • Memiliki sertifikat training manajemen risiko
  • Menguasai analisa Feasibility Study
  • Memiliki kemampuan problem solving
  • Menguasai Quality Management

2. PT Pertamina Trans Kontinental

1. Technical Supervisor

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kelautan/Teknik Industri/ANT/ATT/Teknik Mesin/Teknik Elektro
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang yang relevan
  • Memiliki kompetensi di bidang:
    • HSSE General
    • Vessel Operational Performance Analysis
    • Ship Maintenance
    • Vessel Specification Analysis
    • Naval Architect
    • Ship Machinery Engineering
    • Nautical Engineering
    • Nautical Operation
    • Engine Operation

2. Jr. Officer Consolidation & Evaluation

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Akuntansi/Manajemen Keuangan
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang yang relevan
  • Memiliki kompetensi di bidang:
    • HSSE General
    • Risk Management Implementation
    • General Accounting
    • Cost Accounting
    • Financial Statement Analysis
    • Financial Reporting
    • Management Reporting
    • Account Receivable & Revenue Accounting
    • Fixed Asset Accounting
    • Account Payable & Expenses Accounting

3. PT Patra Trading

1. Staff Manajemen Resiko

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Industri / Teknik Mesin
  • Pengalaman 5 tahun di bidang manajemen resiko
  • Memiliki sertifikat training manajemen resiko
  • Menguasai analisa Feasibility Study
  • Meiliki kemampuan problem solving
  • Menguasai Quality Management

4. PT Pertamina Energy Terminal

1. Ast. Manager Realibility & Construction

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin/Teknik Kelautan/Teknik Sipil
  • Memiliki pengalaman minimal 10 tahun di bidang Engineering Procurement Construction – Marine Structure

2. Sr Analyst I HSSE Reg. Sys. Mgmt. & Safety

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Kesehatan Masyarakat/Biologi/Teknik Lingkungan/Teknik Industri
  • Pengalaman kerja min. 6 – 9 tahun di bidang environmental & hygiene industry

5. PT Patra Badak Arun Solusi

1. Manager Cost Engineering

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Min. 10 tahun dalam bidang Cost Engineering
  • Menguasai Management Cost Engineering dan Project Management
  • Menguasai Budget Management and Control
  • Pengetahuan tentang LCP (Low Cost Procedur)
  • Kecakapan dalam membangun hubungan strategis bagi pemangku kepentingan

2. Manager Project Management Consultant

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Segala jurusan
  • Min. 10 tahun dalam bidang Project Management Consultant
  • Menguasai Project Management
  • Pengetahuan tentang Product Quality Planning
  • Mengetahui dan menguasai Engineering Planning dan Safety Management Plan

3. Manager Construction II

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Min. 10 tahun dalam bidang Mechanical Work (Supervising, Coordinating, & Directing)
  • Menguasai Project Management
  • Pengetahuan tentang Product Quality Planning
  • Mengetahui dan menguasai Engineering Planning dan Safety Management Plan

6. PT Nusantara Regas

1. Senior Officer Hukum Komersial & Operasi

Persyaratan:

  • S1 Hukum pengalaman min. 9 tahun diutamakan oil & gas.
  • Pengalaman Kerja di bidang Legal Management, diutamakan dibidang Legal Presentation/Legal Reasoning & Analysis/Legal Research.

7. PT Pertamina Hulu Energi

1. Analyst Business Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari berbagai jurusan, diutamakan dari Teknik dan Bisnis/Manajemen/ Keuangan/ Akuntansi
  • Berpengalaman di industri migas, minimal 6 tahun untuk sarjana S1, atau minimal 4 tahun untuk sarjana S2
  • Pengalaman kerja di bidang Business Management / Business Planning diutamakan yang pernah terlibat dalam penyusunan RKAP dan WP&B
  • Menguasai aplikasi Microsoft Office
  • Dapat membuat materi presentasi dengan baik
  • Dapat berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
  • Memiliki awareness atas prinsip-prinsip Bisnis Minyak dan Gas, Petroleum Engineering
  • Familiar dengan kegiatan Hulu Migas
  • Mampu bekerja dalam tim dalam memenuhi deadline .
  • Diutamakan memiliki kemampuan Economic Analysis / Petroleum Economic
  • Diutamakan Berpengalaman relevan dibidang Hulu Migas, Audit, ataupun Accounting
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

2. Analyst Business Portfolio

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Business Management, Keuangan, Ekonomi Geologi, Geofisika, Teknik Perminyakan atau Disiplin Teknik lainnya yang berhubungan dengan industri hulu migas
  • Berpengalaman pada industri migas minimal 6 tahun
  • Pernah menyusun laporan portfolio bisnis
  • Bahasa Inggris aktif
  • Awareness atas prinsip2 Bisnis Minyak dan Gas, dan Petroleum Engineering
  • Memahami proses Pengusulan dan Reporting kegiatan Rencana Kerja Anggaran dan WP&B
  • Familiar dengan kegiatan Hulu Migas
  • Mempunyai kemampuan mengolah database dan data analitik (Advanced Excel) dan mempunyai kemampuan membuat presentasi
  • Mampu bekerja dalam tim dalam memenuhi deadline
  • Diutamakan memiliki kemampuan Economic Analysis / Petroleum Economic
  • Diutamakan Berpengalaman relevan dibidang Hulu Migas, Audit, ataupun Accounting
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

3. Analyst Commercial Operations & Support

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari Jurusan Teknik, Manajemen Bisnis, Manajemen Pemasaran, Manajemen Keuangan, Manajemen, Ekonomoi, Akuntansi, Hukum
  • S1 dengan pengalaman kerja 6-9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3-6 tahun di bidang Upstream Oil & Gas
  • Pengalaman Kerja di bidang Marketing & Oil Lifting.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi
  • Kompetensi Teknis:
    • Risk Management
    • Build and Manage Alliances
    • Exploration & Production, Joint Venture
    • Production Sharing Contract
    • Negotiating Skills
    • Analytical Skills
    • Oil & Gas Production and Distribution
    • Offtake Procedure
    • Oil & Gas Measuring System
    • Oil & Gas Transportation Flow Assurance
  • Kompetensi Perilaku:
    • Authenticity
    • Achievement Orientation
    • Customer Relationships
    • Agility
    • Fostering Collaboration
    • AKHLAK

4. Analyst Cost Control

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum/Teknik/Mangement/Marketing/Ekonomi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 – 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Pengalaman kerja di bidang perencanaan dan evaluasi produksi industri migas atau familiar dengan kegiatan produksi industri migas.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

5. Analyst Development & Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan / Teknik Geologi / Teknik Geofisika / Teknik Mesin / Teknik Industri / Teknik Kimia
  • Pengalaman Kerja kerja min 5-10 thn di bidang Reservoir Engineer dan atau Subsurface Development
  • Berpengalaman untuk membuat Long Term Planning (LTP) dan berpengalaman dalam mengkoordinir portofilio management multi WK, menguasai perhitungan keekonomian dan berpengalaman menangani project pengusulan sumur pemboran
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

6. Analyst Industrial Relations

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum
  • Pengalaman minimal 5 tahun di bidang industrial/employee relations diutamakan di industri Hulu Minyak dan Gas.
  • Memiliki pengetahuan yang kuat tentang hukum, peraturan & regulasi perburuhan Indonesia
  • Menguasai prinsip-prinsip hubungan industri
  • Mempunyai pengalaman mengelola hubungan dengan serikat pekerja
  • Mempunyai kemampuan analytical skills, problem solving, dan communication skills yang kuat
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

7. Analyst Investment Economic

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: S1 Teknik/Manajemen/Akuntansi
  • Pengalaman 7-8 Tahun dalam bidang industri hulu migas
  • Kompetensi Teknis yang dihaarapkan:
    • Corporate Strategic Planning
    • Economic Analysis & Forecasting
    • Business Modelling
    • Business Valuation
    • Business Knowledge
    • Financial Modelling
    • Business Intellegence
    • Business Performance Management
    • Business Negotiation
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

8. Analyst Oil & Gas Revenue Control

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Jurusan dari Fakultas Ekonomi & Bisnis / Fakultas Teknik
  • Good knowledge in Oil & Gas Fiscal
  • Good Knowledge in Upstream Oil & Gas Business Process with minumum 5 years working expererience
  • Strong analytical skills with commercial and financial understanding
  • Strong proficiency in Microsoft Excel
  • Proficiency in Microsoft Powerpoint and Microsoft Word
  • Excellent Communication Skill
  • Dilligent, Meticulous, Reliable, Discipline, Responsible
  • Willing to be assigned in all Pertamina Hulu Energi Working Area

9. Analyst Partnership

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari jurusan Teknik Perminyakan, Teknik Geologi, Teknik Mesin, Teknik Kimia, Teknik Fisika dan Teknik Geofisika
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Partnership
  • Diutamakan Min. 3 tahun menjabat posisi setingkat Jr Analyst atau Supervisor.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi
  • Kompetensi teknis:
    • Project Management
    • Business Partnership Management
    • Business Negotiation Management
    • Business Reporting & Analysis
    • HSSE

10. Analyst Performance Management

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari jurusan Teknik / Manajemen / Akuntansi / Ekonomi
  • Pengalaman kerja minimum 5 tahun di bidang kegiatan Hulu Migas
  • Pengalaman kerja di bidang strategic planning
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

11. Analyst Process Safety – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Fisika / Teknik Lingkungan/Teknik Industri
  • Pengalaman dibidang proses safety min 7 Tahun di industri Oil & Gas
  • Memahami proses operasi upstream, mampu membaca P&ID dan data teknis, mampu melakukan process risk assement (PHA, HAZOP, HAZID)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

12. Analyst Strategic Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari berbagai jurusan, diutamakan dari Teknik dan Bisnis/Manajemen/ Keuangan/ Akuntansi
  • Berpengalaman di industri migas, minimal 6 tahun untuk sarjana S1, atau minimal 4 tahun untuk sarjana S2
  • Pengalaman kerja di bidang Business Management / Business Planning diutamakan yang pernah terlibat dalam penyusunan RKAP dan WP&B
  • Menguasai aplikasi Microsoft Office
  • Dapat membuat materi presentasi dengan baik
  • Dapat berkomunikasi dalam bahasa Inggris dengan baik
  • Memiliki awareness atas prinsip-prinsip Bisnis Minyak dan Gas, Petroleum Engineering
  • Familiar dengan kegiatan Hulu Migas
  • Mampu bekerja dalam tim dalam memenuhi deadline .
  • Diutamakan memiliki kemampuan Economic Analysis / Petroleum Economic
  • Diutamakan Berpengalaman relevan dibidang Hulu Migas, Audit, ataupun Accounting
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

13. Analyst Upstream Evaluation Performance

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan, Geologi, Geofisika, Business Management, atau teknik lainnya yang berhubungan dengan industri hulu migas
  • Berpengalaman di industri migas min 6 tahun
  • Memahami proses bisinis industri migas
  • Menguasi aplikasi microsoft.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

14. Coordinator Field TDO South

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Elektro
  • Berpengalaman dalam melakukan pengoperasian Sistem Jaringan Listrik tegangan menengah 13.8kV dan tegangan tinggi 115kV selama minimal 5 tahun.
  • Mempunyai sertifikasi untuk mengoperasikan peralatan jaringan listrik minimal tegangan menengah 13.8kV
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

15. Coring Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig Superintendent / Fishing Specialist
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

16. Directional Drilling Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig Superintendent / 2 tahun di bidang Services Supervisor Directional Drilling
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

17. Drilling Superintendent (Project Based)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Jurusan Teknik Perminyakan / Teknik Kimia / Teknik Pertambangan /Teknik Geologi / Teknik Mesin / Teknik Elektro atau yang sederajat.
  • Berpengalaman di bidang Pemboran Migas minimum 7 tahun.
  • Diwajibkan memiliki sertifikat APB 3 yang diterbitkan Ditjen Migas.
  • Diwajibkan memiliki Sertifikat IADC Wellsharp/IWCF.
  • Mampu mengoperasikan computer minimal menguasai Office (excel, powerpoint dan word).
  • Berbadan sehat dan bebas dari NAPZA dinyatakan dengan surat keterangan dokter.
  • Memiliki pengetahuan dan wawasan yang cukup mengenai K-3, dan lindung lingkungan.
  • Patuh terhadap kebijakan peraturan perusahaan dan prosedur HSSE
  • Berwenang dalam menghentikan pelaksanaan pekerjaan jika terjadi kondisi yang tidak aman dalam pelaksanaannya
  • Mampu berbahasa inggris aktif.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

18. Drilling TechSupp/ Cost Control Engineer

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Drilling Operation & Drilling Engineering termasuk pengalaman 2 tahun di lapangan migas.
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

19. Engineer Conceptual Development

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Sipil/Teknik Kelautan/Teknik Mesin/Teknik Fisika/Teknik Elektro/Teknik Kimia
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang yang relevan
  • Pengalaman kerja di bidang desain engineering surface facilities
  • Tahap Seleksi, Kajian dan Eksekusi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

20. Engineer Corrosion

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia/ Metalurgi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 – 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Minimum 3 tahun pengalaman sebagai corrosion/inspection engineer
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

21. Engineer Drilling – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Sarjana Teknik dari berbagai jurusan
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Drilling & Completion Engineering
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

22. Engineer Electrical – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Fisika/Teknik Elektro/Teknik Industri/Teknik Mekatronika
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 – 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Memiliki Ijin untuk bekerja di area berbahaya tegangan Listrik tegangan rendah dan tegangan tinggi.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

23. Engineer GGRP

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi / Geologi / Teknik Geofisika
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 – 10 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 5 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Petrophysic/Geology/Geofisika di industri Migas
  • Min 3 tahun menjabat posisi setingkat Petrophysicist/Geologist
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

24. Engineer GGRP S/EOR

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan/Teknik Kimia
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Memiliki Pengalaman Kerja di bidang EOR/IOR engineering di Industri Migas
  • Minimal 3 tahun menjabat posisi setingkat Reservoir / Petroleum Enegineer
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

25. Engineer GGRP Subsurface Development

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn atau S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Pengalaman Kerja di bidang Teknik Reservoir/ Petroleum di industri Migas
  • Min 3 tahun menjabat posisi setingkat Reservoir/ Petroleum Engineer
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi dan memiliki kompetensi teknis sebagai berikut:
    • Analytical Dynamics Reservoir Analysis
    • Rock & Fluid Properties Acquisition & Analysis
    • Reservoir Management
    • Reserves/ Resources Evaluation & Management
    • Seismic Interpretation
    • Wellsite & Operation Geology
    • Geological Static Modelling

26. Engineer Integrity

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Facility Integrity dengan Min 3 tahun menjabat posisi setingkat Engineer.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

27. Engineer Maintenance & Integrity

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Engineer Surface Facilities
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

28. Engineer Offshore WLC

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Drilling & Completion Engineering
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

29. Engineer Opt Planning & Engineering

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Opt Planning & Engineering
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

30. Engineer Petroleum

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan dan Teknik Kimia
  • Berpengalaman minimal 5 tahun untuk S1 atau 3 tahun untuk S2 dalam hal :
    • Production Monitoring & Surveillance
    • Production System Analysis
    • Artificial Lift Method, Design, & Application
    • Well Completion & Intervention Design
    • Well Stimulation Method, Design, & Application
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

31. Engineer Process – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia/ Minyak bumi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 – 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Minimum 3 years experience as process/facilities engineer dan Familiar dengan process simulation software
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

32. Engineer Process Safety – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan/ Teknik Kimia
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 – 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Pengalaman Kerja pengalaman di bidang Process Safety industri migas
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

33. Engineer Production & Operation Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Industri, Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Material, Teknik Perminyakan, Teknik Fisika, Teknik Kimia
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Minimum 5 years experience in operations planning, production performance
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

34. Engineer Production Planning & Engineering

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Opt Planning & Engineering
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

35. Engineer Projects

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman kerjaPengalaman Kerja di bidang Opt Planning & Engineering
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

36. Engineer Projects Execution & Closing

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 6 tahun
  • Pengalaman kerja di bidang Project.
  • Diutamakan Min. 3 tahun menjabat posisi setingkat Jr Engineer atau Supervisor.
  • Kompetensi Teknis:
    • Project Management
    • Project Development Process
    • Project Engineering
    • Piping Engineering
    • Electrical System Design
    • Project Planning & Scheduling
    • Project Construction
    • Project Contract & Procurement Management
    • Project QA & QC
    • Upstream Surface Facility Development Plan
    • Interface & Integration
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

37. Engineer Rotating – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Engineer Surface Facilities
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

38. Engineer Subsurface Opt & Data Analytics (Geophysics)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geofisika
  • S1 memiliki pengalaman selama 6 tahun atau S2 dengan pengalaman selama 3 tahun sebagai Geophysics
  • Memiliki pengalaman dan kemampuan dalam perencanaan dan pengawasan survey seismic 3D
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

39. Engineer Surface Facilities, Planning & Support

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • Pengalaman Kerja di bidang Surface Facilities, Plan.&Sup
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

40. Engineer Swamp WLC

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Drilling & Completion Engineering
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

41. Engineer Well Integrity Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Interventon Operation & Supervision terutama dari perusahaan Operator Oil & Gas. Minimal 2 tahun pengalaman hands on supervision di rig WO atau WI Unit. Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di well integrity atau well barriers analysis
  • Memiliki kemampuan analisis dan mampu memberikan rekomendasi teknis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

42. Engineer Well Intervention – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Intervention / Well Services
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

43. Engineer Well Services

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Intervention / Well Services
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

44. Field Engineer – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia Process Engineer in Oil & Gas (minimum 3 years)
  • Experience equipment sizing, flow assurance, production chemistry and process safety
  • Knowledge and able to run Pipephase (or similar), Hysis, Equipment sizing software. Olga is advantage
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

45. Fishing Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig
  • Superintendent / Fishing Specialist. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

46. Geoscientist Overseas Asset Exploration

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Geologi/Teknik Geofisika/Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan S1 dengan pengalaman kerja min 5 thn
  • Pengalaman Kerja di bidang Geology/Geofisika Eksplorasi di industri Migas minimum 5 tahun
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina (Dometic atau Overseas)
  • Kebutuhan Kompetensi Jabatan:
    • Awareness Portfolio Management
    • Fundamental Application Seismic Interpretation
    • Awareness Geoscience Evaluation
    • Fundamental Application Structural Geology
    • Fundamental Application Basin & Regional Geology
    • Fundamental Application Sedimentology & Stratigraphy
    • Awareness Petrophysics
    • Fundamental Application Subsurface Risk Uncertainty
    • Fundamental Application Project Managementn
    • Awareness Reserves/Resources Evaluation & Management

47. GGR Subsurface Development Area – Zona 10 (RE)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan / Teknik Kimia / Teknik Pertambangan
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 4 thn
  • Pengalaman kerja di industri oil and gas baik Petroleum maupun Reservoir Engineering minimal 6 tahun.
  • Kemampuan melakukan/ mengevaluasi pemodelan dinamik dan kemampuan software basic petroleum/ reservoir engineering seperti: IPM Tool Kit, OFM, KAPPA.
  • Pengalaman dalam usulan kegiatan pemboran/WLI
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

48. GGR Subsurface Development Area – Zona 11

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan/Teknik Geologi/Teknik Geofisika/Teknik Mesin/Teknik Industri/Teknik Kimia/Teknik Mesin
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 – 10 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 5 tahun
  • Pengalaman kerja di bidang Subsurface Development
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

49. GGR Subsurface Development Area – Zona 6

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan/Teknik Kimia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 tahun
  • Pengalaman kerja di bidang Subsurface Development
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

50. GGR Subsurface Development Area – Zona 8 (G&G)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi dan Teknik Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Memiliki Pengalaman Kerja di bidang Geologi & Geofisika di Industri Migas
  • Pengalaman minimal 3 tahun menjabat posisi setingkat Geologist/ Geophysicist
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

51. GGR Subsurface Development Area – Zona 8 (RE)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Memiliki pengalaman Kerja di bidang Reservoir/ Petroleum Engineering di Industri Migas
  • Pengalaman minimal 3 tahun menjabat posisi setingkat Reservoir/ Petroleum Enegineer
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

52. GGR Subsurface Development Area (Regional 1)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Teknik Geofisika
  • Berpengalaman minimal 6 tahun untuk S1 atau 3 tahun untuk S2 dalam hal:
    • Geologi Regional
    • Reservoir Geology
    • Geological Static Modelling
    • Plan of Development
    • Seismic Interpretation
    • Petrophysics
    • Reservoir Management
    • Reserves/Resources Evaluation & Management
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

53. GGR Well Operations & Petrophysics (Regional 1)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan / Teknik Geologi / Teknik Geofisika / Teknik Pertambangan
  • Berpengalaman minimal 6 tahun untuk S1 atau 3 tahun untuk S2 dalam hal:
    • Wellsite & Operation Geology
    • Petrophysics
    • Plan of Development
    • Reservoir Management
    • Reserves/Resources Evaluation & Management
    • Rock & Fluid Properties Acquisition & Analysis
    • Analytical Dynamics Reservoir Analysis
    • Reservoir Geology
    • Data management & data base operation management
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

54. GGR Well Operations & Petrophysics (Zona 10)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Teknik Perminyakan / Teknik Geofisika / Teknik Elektro / Teknik Fisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 5 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Mampu melakukan evaluasi petrofisika baik kualitatif dan kuantitatif untuk silisiclastic dan carbonates environments dengan menggunakan data openhole dan cased hole logs (cement evaluation).
  • Familiar dengan operasi drilling dan logging: interpretasi mudlog (termasuk gas while drilling) dan minimal paham dengan standar akusisi logging (wireline dan LWD) berikut melakukan quality control/validasi.
  • Diutamakan pengguna software Geolog.
  • Pengalaman Kerja di bidang Petrophysic di industri Migas.
  • Min 3 tahun menjabat posisi Petrophysicist.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

55. GGR Well Operations & Petrophysics (Zona 11)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan / Teknik Mesin / Teknik Kimia / Teknik Elektro / Teknik Geologi / Teknik Geofisika / Teknik Fisika
  • S1 dengan pengalaman kerja min 5 thn
  • Pengalaman Kerja di bidang Petrophysic/Geology/Geofisika di industri Migas dan bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

56. GGR Well Operations & Petrophysics (Zona 9)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Diutamakan Geologi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Mempunyai kemampuan sebagai berikut:
    • Consolidate Geological & Drilling Program
    • Coordination Between SDP & Drilling team (PPFG Prediction & hazard identification)
    • Supervising new wells operation & Aquistiion

57. H2S Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig Superintendent / 2 tahun di bidang H2S Specialist
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

58. HSE Performance Analyst

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik / K3
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi dan 5 tahun di bidang Manajemen QHSSE atau 10 tahun di bidang QHSSE
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

59. HSSE Officer – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Jurusan Teknik
  • Pengalaman minimum 3-5 tahun di fungsi HSSE (Health Safety Security Environment), khususnya di Industri minyak dan gas.
  • Memahami proses operasi industri hulu/upstream
  • Mempunyai sertifikasi terkait HSSE/ Kesehatan dan Keselamatan Kerja
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

60. Jr Analyst Environmental Sustainability

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Lingkungan / Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Industri atau Teknik lainnya yang sesuai
  • Pengalaman dibidang HSSE (Environment) minimal 5 th, diutamakan di industri Oil & Gas; khususnya mempunyai pengalaman di Environment Risk Assessment, PROPER, ijin lingkungan, limbah B3, Emergency Response, HSSE reporting dan HSE Audit
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

61. Jr Analyst Exploration Planning

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Geologi/Teknik Geofisika/Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia,
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 5 thn
  • Pengalaman Kerja di bidang Geology/Geofisika Eksplorasi di industri Migas minimum 3 tahun
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina (Dometic atau Overseas)
  • Kebutuhan Kompetensi Jabatan:
    • Fundamental Application Reserves/Resources Evaluation & Management
    • Awareness Seismic Data Acquisition
    • Awareness Seismic Interpretation
    • Awareness Structural Geology
    • Awareness Sedimentology & Stratigraphy
    • Awareness Wellsite & Operation Geology
    • Awareness Petrophysics
    • Fundamental Application Subsurface Risk Uncertainty
    • Awareness Basin & Regional Geology
    • Fundamental Application Project Management

62. Jr Analyst Medical Benefit Services

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: K3, Kesehatan Masyarakat
  • Pengalaman minimal 5 th dibidang OHIH diutamakan di industri Oil & Gas;
  • Familiar dengan proses benefit Kesehatan perusahaan
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

63. Jr Analyst Operations Dumai

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin, Teknik Kimia, Teknik Electro, Teknik Fisika
  • Min. 5 tahun pengalaman kerja di industri perminyakan atau kimia dalam bidang operasi, maintenance, atau engineering.
  • Memahami gambar teknik (Plot Plan, Piping Plan, P&ID, Oneline Diagram, etc)
  • merencanakan dan mengontrol kegiatan rutin dan non rutin di fasilitas operasi
  • Memiliki kemampuan untuk membuat rencana kerja dan mengontrol rencana tersebut untuk mencapai output yang optimal
  • Memiliki motivasi untuk mengidentifikas, menyusun dan mengeksekusi peluang berkelanjutan (continuos improvement plan)
  • Memiliki Sertifikasi Pengambilan Contoh Minyak dan Pengujian Minyak dari BNSP
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

64. Jr Analyst Process Safety Assurance

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Fisika / Teknik Lingkungan/Teknik Industri
  • Pengalaman dibidang proses safety min 5 Tahun di industri Oil & Gas
  • Memahami proses operasi upstream, mampu membaca P&ID dan data teknis, mampu melakukan process risk assement (PHA, HAZOP, HAZID)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

65. Jr Analyst Security Physical

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana dari jurusan
  • Pengalaman di bidang HSSE security diutamakan di industri oil and gas minimal 5 Tahun, memiliki pengetahuan tentang basic physical security, personal profiling technic dan negotiation skill
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

66. Jr Engineer G&G

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Geologi/ Teknik Geofisika/Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia,
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 thn lebih diutamakan
  • Pengalaman Kerja di bidang Geology/Geofisika Eksplorasi di industri Migas 3 tahun lebih diutamakan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina (Dometic atau Overseas)
  • Kebutuhan Kompetensi Jabatan:
    • Awareness Reserves/Resources Evaluation & Management
    • Fundamental Application Seismic Interpretation
    • Awareness Seismic Data Processing
    • Fundamental Application Structural Geology
    • Fundamental Application Sedimentology & Stratigraphy
    • Awareness Wellsite & Operation Geology
    • Awareness Petrophysics
    • Awareness Subsurface Risk Uncertainty
    • Awareness Seismic Data Acquisition
    • Awareness Basin & Regional Geology

67. Jr Geoscientist Exploration Operation – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi/Geologi/ Teknik Geofisika/Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia,
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 thn lebih diutamakan
  • Pengalaman Kerja di bidang Geology/Geofisika Eksplorasi di industri Migas 3 tahun lebih diutamakan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina (Dometic atau Overseas)
  • Kebutuhan Kompetensi Jabatan:
    • Awareness Reserves/Resources Evaluation & Management
    • Fundamental Application Seismic Interpretation
    • Awareness Seismic Data Processing
    • Fundamental Application Structural Geology
    • Fundamental Application Sedimentology & Stratigraphy
    • Awareness Wellsite & Operation Geology
    • Awareness Petrophysics
    • Awareness Subsurface Risk Uncertainty
    • Awareness Seismic Data Acquisition
    • Awareness Basin & Regional Geology

68. Jr Geoscientist Exploration Subsurface Exploration

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi / Geologi / Teknik Geofisika/Geofisika
  • Berkewarganegaraan Indonesia ,
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 5 thn
  • Pengalaman Kerja di bidang Geology/Geofisika Eksplorasi di industri Migas minimum 3 tahun
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina (Dometic atau Overseas)
  • Kebutuhan Kompetensi Jabatan :
    • Awareness Reserves/Resources Evaluation & Management
    • Fundamental Application Seismic Interpretation
    • Awareness Seismic Data Processing
    • Fundamental Application Structural Geology
    • Fundamental Application Sedimentology & Stratigraphy
    • Awareness Wellsite & Operation Geology
    • Awareness Petrophysics
    • Awareness Subsurface Risk Uncertainty
    • Awareness Seismic Data Acquisition
    • Awareness Basin & Regional Geology

69. Jr. Analyst Finance

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Akuntansi
  • Pengalaman Kerja di bidang Keuangan, diutamakan dibidang Manajemen atau Akuntansi
  • Diutamakan 5 tahun menjabat posisi setingkat Jr Assistant
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

70. Land Operation, Foresty & Permits Officer

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Semua Jurusan (S1 Hukum/Ilmu Komunikasi/ Kehutanan/ Geodesi/ Geomatika/ Jurusan relevan lainnya)
  • Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam bidang pengelolaan pertanahan dan pengurusan perizinan (diutamakan pada industri pertambangan migas dan atau pertambangan minerba);
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan presentasi yang baik;
  • Memiliki kemampuan untuk mengoperasikan Microsoft Office (MS Word, Excell & Power Point)
  • Memiliki kemampuan analisa dan perhatian pada detail;
  • Memiliki inisiatif yang tinggi dalam melaksanakan tugas dan pekerjaan yang diberikan;
  • Memiliki ketahanan pada situasi tekanan dan jadwal pekerjaan yang ketat

71. Mooring Master – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ahli Nautika Tingkat I (ANT-I) / Sarjana Sekolah Pelayaran
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai perwira senior diatas kapal, memiliki pengalaman berolah gerak kapal, mooring dan unmooring.
  • Pengalaman minimal 4 tahun di fungsi Lifting Tanker Operation sebagai Chief Officer.
  • Memiliki pengetahuan dan keahlian di bidang Mooring Master, STCW’95, SOLAS 74, MARPOL 73/78, ISM Code, ISPS Code, ISGOTT, COLREG dan Tanker Safety.
  • Memiliki sertifikasi Pandu
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

72. Officer Compliance – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Komunikasi, Hukum, Finance, Manajemen.
  • Berpengalaman di bidang Compliance min. 5 (lima) tahun, diutamakan di industri Oil & Gas.
  • Berpengalaman dalam pelaksanaan, monitoring dan tindaklanjut dalam pelaksanaan GCG Assesments.
  • Berpengalaman dalam pelaksanaan, monitoring dan tindaklanjut dalam pelaksanaan sertifikasi ISO 37001:2016 Tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan.
  • Memiliki kemampuan analitis yang baik.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

73. Officer Environment – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Lingkungan / Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Industri atau Teknik lainnya yang sesuai
  • Pengalaman di bidang HSSE (Environment) min. 5-7 thn, diutamakan di industri Oil & Gas khususnya mempunyai pengalaman di Environment Risk Assessment, PROPER, ijin lingkungan, limbah B3, Emergency Response, HSSE reporting dan HSE Audit.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

74. Officer Health – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Kesehatan Masyarakat, Medical, Dokter
  • Pengalaman Kerja minimal 5-7 tahun di bidang occupational Health dan di Perusahan Migas
  • Memiliki sertifikasi ACLS atau setara yang masih berlaku
  • Memiliki sertfikat Hiperkes yang masih berlaku
  • Familiar dengan proses benefit Kesehatan perusahaan
  • Memiliki pengalaman melayani sebagai dokter/paramedis
  • Memiliki Pengalaman terkait penanganan emergency sekala besar
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

75. Project Leader Drilling & Completion (Project Based)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Jurusan Teknik
  • Patuh terhadap kebijakan peraturan perusahaan dan prosedur HSSE
  • Berwenang dalam menghentikan pelaksanaan pekerjaan jika terjadi kondisi yang tidak aman dalam pelaksanaannya
  • Sarjana (S1) Teknik Perminyakan/Kimia/ Pertambangan/Geologi/Mesin/Elektro atau yang sederajat.
  • Berpengalaman di bidang Pemboran Migas minimum 10 tahun.
  • Memiliki sertifikat APB 3 yang diterbitkan Ditjen Migas atau Sertifikat IADC Wellsharp/IWCF.
  • Mampu mengoperasikan computer minimal menguasai Office (excel, powerpoint dan word).
  • Berbadan sehat dan bebas dari NAPZA dinyatakan dengan surat keterangan dokter.
  • Memiliki pengetahuan dan wawasan yang cukup mengenai K-3, dan lindung lingkungan.
  • Patuh terhadap kebijakan peraturan perusahaan dan prosedur HSSE
  • Berwenang dalam menghentikan pelaksanaan pekerjaan jika terjadi kondisi yang tidak aman dalam pelaksanaannya
  • Mampu berbahasa inggris aktif.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

76. Project Inspection Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik / K3 / Lingkungan
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Inspeksi dan HSE serta Operasi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

77. Quality Control Analyst

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi atau 5 tahun di bidang Inspeksi dan/atau QC.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

78. Rig Superintendent

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja 5 tahun di bidang Tool Pusher
  • Sertifikasi APB 3 / AP PS
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

79. Running Casing Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig Superintendent / Fishing Specialist
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

80. Site Representatives Rig Drilling

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan, Teknik Mesin, Teknik Kimia, Teknik Elektro, atau yang setara
  • Memiliki pengalaman di operasi pemboran sebagai Company Man min 5 tahun atau Drilling Engineer min 7 tahun.
  • Memiliki sertifikat IADC atau IWCF yang masih valid.
  • Memiliki sertifikat APB yang masih valid.
  • Memiliki komitmen dan passion yang kuat terhadap HSE.
  • Memiliki kemampuan memimpin dan mengelola personil yang kuat dalam lingkungan operasi.
  • Fluent in English (listening, conversation, writing).
  • Memiliki pengalaman dalam handling isu-isu operasional pemboran dan/ atau inisiatif improvement dalam operasional pemboran.
  • Mengikuti training yang berhubungan dengan operasi pemboran, seperti tidak terbatas pada Managing Hole Problem, Drilling Fluids, Cementing, Directional Drilling, Stuck Pipe Prevention, dll.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

81. Sr Analyst Business Valuations

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Diutamakan dari Fakultas Ekonomi/Teknik/Sains
  • Berpengalaman melakukan investment decision analysis (termasuk terkait risk dan uncertainty) untuk industri hulu Migas.
  • Menguasai fiskal terms Indonesia (Cost Recovery dan Gross Split) atau negara lain.
  • Mempunyai pengalaman rencana jangka panjang perusahaan dan analisa portofolio.
  • Mempunyai pengetahuan dasar terkait petroleum engineering, operation activities dan cost estimation.
  • Pengalaman kerja lebih dari 10 tahun di industri Hulu Migas / Consulting dengan lebih dari 5 tahun di keekonomian.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

82. Sr Supervisor Drilling Operation

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Drilling Operation & Drilling Engineering termasuk pengalaman 2 tahun di lapangan migas.
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

83. Sr Supervisor Fab.Modification&Execution

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin, Teknik Fisika, Teknik Intrumentasi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • S1 dengan pengalaman kerja 6 9 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 6 tahun
  • G36
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

84. Sr Supervisor Instrument & Control

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Fisika, Teknik Instrumentasi, Teknik Electro
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Sarjana Teknik dari berbagai jurusan Teknik.
  • Mempunyai pengalaman kerja di bidang Instrumentasi dan Kontrol (Industri Migas/ Petrochemical) minimal 5 tahun (S1)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

85. Sr Supervisor Mechanical

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Berpengalaman dalam industri Oil and Gas Hulu minimal 5 tahun (S1)
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

86. Sr Supervisor Well Services

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Intervention / Well Services Operation & Engineering termasuk pengalaman 2 tahun di lapangan migas.
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

87. Sr Supervisor WI Operation

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Intervention / Well Services Operation & Engineering termasuk pengalaman 2 tahun di lapangan migas.
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

88. Sr. Analyst Business Intitiatives

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik atau Ekonomi
  • S1 pengalaman 10-12 tahun atau S2 pengalaman kerja 6-10 thn
  • diutamakan 4-8 tahun menjabat posisi setingkat analyst atau assistant manager
  • pengalaman kerja di bidang business development/Teknikal/planning/commercial
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

89. Supervisor (CCR)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Fisika, Teknik Instrumentasi, Teknik Electro
  • Mempunyai pengalaman kerja di bidang CCR (Industri Migas/ Petrochemical) minimal 5 tahun
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

90. Supervisor Rig 1

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Sarjana Teknik / Ilmu pasti setara dari berbagai jurusan namun diutamakan yang berkaitan dengan industri Oil & Gas
  • Minimal 5 tahun pengalaman di bidang Well Intervention / Well Services
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina Hulu Energi

91. Tool & Repair Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig Superintendent / 2 tahun di bidang Surface Equipment Tool.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

92. Tool Pusher

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di Bidang Driller
  • Sertifikasi APB 3 / AP PS
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

93. Well Planner Specialist

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang Operasi Pemboran / 2 tahun di bidang Rig
  • Superintendent / 2 tahun di bidang Directional Drilling Specialist.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

94. Analyst Business Economic

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik / Manajemen / Ekonomi
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang kegiatan hulu migas, lebih diutamakan yang berpengalaman di bidang upstream economics, reservoir engineering, operation atau finance
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Pertamina Hulu Energi

95. Analyst Upstream Innovation Planning – SHU

Persyaratan:

  • S1 atau setara, Jurusan: Teknik Industri / Ekonomi Manajemen / Akuntansi / Hukum / Teknik Lingkungan
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai, dengan pengalaman kerja minimum 5 tahun di bidang Keuangan/Supply Chain Management/Strategic Bisnis di industri Migas
  • Bersedia ditempatkan ditempatkan diseluruh Indonesia

96. GGR Subsurface Development Area – Zona 10 (G&G)

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Geologi
  • Berkewarganegaraan Indonesia
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai
  • S1 dengan pengalaman kerja min 6 thn / S2 dengan pengalaman kerja min 3 thn
  • Pengalaman kerja di bidang geologi industri migas
  • Mempunyai kemampuan :
    • Korelasi antar sumur
    • Analisa petrofisika
    • Mengintegrasikan data GGRP untuk membuat static model.
  • Menguasai beberapa software penunjang pekerjaan.
  • Pengalaman Kerja di bidang Petrophysic/Geologi/Geofisika di industri Migas.
  • Min 3 tahun menjabat posisi setingkat Petrophysicist/Geologist
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

97. Engineer Subsurface Opt & Data Analytics

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perminyakan / Reservoir Engineer / Petroleum Engineer / Geologi / Geofisika / Geomatika / IT
  • S1 dengan pengalaman kerja 5 – 10 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja 3 – 5 tahun
  • Memiliki pengetahuan mengenai full cycle bisnis process Exploration & Production dengan pengalaman bekerja sebagai Petrotechnical Data Management dan/atau Petrotechnical software engineer dengan pengalaman kerja
  • Memiliki skill database query language untuk sistem database, Visual Basic Application, scriptmacro
  • Berpengalaman menggunakan reporting dan visualization tools seperti Oracle Report, Jasper Report, Jfreechart, ChartJS atau PowerBI
  • Memiliki kemampuan bahasa pemograman seperti Java, phyton dan / atau bash scripting.
  • Pengalaman mengelola application server berupa Apache Tomcat, Oracle Weblogic dan /atau Jetty
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi Pertamina Hulu Energi

8. PT Kilang Pertamina Internasional

1. Analyst HSSE Project Planning & Execution

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Teknik Lingkungan / Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang HSSE, khususnya Safety Project
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Safety Project, Safety Engineering, dan Risk Management.
  • Diutamakan memiliki Sertifikasi Ahli K3 Konstruksi, Investigator Insiden, dan Assessor HSSE-MS.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

2. Analyst Regulatory & Beyond Environment Performance Project

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Biologi / Teknik Lingkungan / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang HSSE, khususnya Pengelolaan Lingkungan
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Perizinan Lingkungan, Pengelolaan Program Lingkungan, dan Risk Assessment.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

3. Officer Medical Services Project

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Farmasi / Biologi / Kedokteran
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang HSSE, khususnya Medical Services
  • Memiliki kemampuan teknis bidang mengelola provider layanan kesehatan, pengelolaan data dan informasi kesehatan, dan Medical Emergency Response Plan.
  • Diutamakan memili Sertifikasi Ahli Higiene Industri Madya (HIMA), Ahli Higiene Industri Utama (HIMU), dan Hiperkes.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

4. Analyst Standard & HSSE Management System

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Teknik Lingkungan / Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang HSSE, khususnya HSSE Standard & Management System.
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Assessment / Audit & TL Rekomendasi Kesisteman HSSE, Pengelolaan Kompetensi dan Awareness HSSE, Pengelolaan Peraturan dan Regulasi HSSE, dan Pengelolaan Sistem Manajemen HSSE & STK.
  • Diutamakan memili Sertifikasi Assessor ISRS, Auditor ISO 31000, dan Ahli K3 Umum/Konstruksi/Migas.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

5. Jr Officer Safety & Occupational Health

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Biologi / Teknik Lingkungan / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 3-5 tahun di bidang HSSE, khususnya Safety & Occupational Health.
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Rencana Tanggap Darurat dan Incident Investigation.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

6. Jr Officer Safety OSBL

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Biologi / Teknik Lingkungan / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 3-5 tahun di bidang HSSE, khususnya Safety.
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Safety Engineering dan Incident Investigation.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

7. Jr Officer Waste Management & Pollution Prevention

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua jurusan, diutamakan dari: Kesehatan Masyarakat / Biologi / Teknik Lingkungan / Teknik Industri / Teknik Kimia
  • Pengalaman kerja 3-5 tahun di bidang HSSE, khususnya Environment Management.
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Waste Management.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

8. Fireman – PT Kilang Pertamina Internasional

Persyaratan:

  • Diploma III, Jurusan:Semua Jurusan Teknik / Kesehatan Masyarakat / Kesehatan dan Keselamatan Kerja
  • Berusia 25-40 tahun
  • Pengalaman kerja 3-15 tahun di bidang HSSE, khususnya sebagai Fireman
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Emergency Response.
  • Diutamakan memiliki sertifikasi Fireman Level 1 – BNSP dan First Aider – Kemenaker
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

9. Analyst Cost Estimator

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik / Manajemen Bisnis
  • Pengalaman kerja 9-11 tahun di bidang Project Management, khususnya Cost Estimation, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Planning, Budgeting, Pengelolaan Anggaran, dan Project Management.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

10. Analyst Domestic Product Content

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Elektro / Teknik Fisika
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Teknik Perhitungan dan Verivikasi TKDN
  • Diutamakan memiliki Sertifikasi Training TKDN atau Bimbingan Teknis Verifikator TKDN
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

11. Analyst Project Information System

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknin Industri / Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Elektro
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Project Management, Quality Management, Construction, dan Engineering & Inspection
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

12. Analyst QA/QC

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Elektro / Teknik Fisika
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Project Management dan QA/QC
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

13. Analyst Risk Management

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknin Industri / Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Elektro
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Finance, Project Management, Construction, dan Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

14. Engineer Civil

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Sipil
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction dan Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

15. Engineer Construction

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Elektro / Teknik Fisika / Teknik Informatika
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

16. Engineer Electrical – PT Kilang Pertamina Internasional

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Elektro
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction & Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

17. Engineer Instrument – PT Kilang Pertamina Internasional

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Fisika / Teknik Informatika
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction & Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

18. Engineer Process & Facility Integration

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Kimia
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction & Engineering dan dapat menggunakan Software Primavera, AutoCAD, dan Navis 3D
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

19. Officer General Services

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Industri / Manajemen Operasi
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Perizinan dan Stakeholder Management
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

20. Officer HSSE – PT Kilang Pertamina Internasional

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Kesehatan Masyarakat / Teknik Lingkungan / Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Industri
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang HSSE pada industri EPC atau Refining & Petrochemical
  • Memiliki kemampuan teknis bidang, seperti menyusun HSSE Procedure, HSSE Plan, JSA, Basic Safety Training, identifikasi bahaya HAZOPS, HAZID, HIRA/HIRADC, Risk Assestment/Register, memahami Standard OHSAS 18001, ISO 45001, ISO 14001, CSMS untuk Industri Minyak & Gas, Petrokimia atau industri relevan lainnya, melakukan incident investigation, basic fire, first aid, safety induction, tool box meeting, serta menyusun dan mengurus dokumen AMDAL atau perizinan proyek lainnya.
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

21. Officer Procurement

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin / Teknik Sipil / Teknik Elektro / Teknik Fisika / Teknik Industri / Manajemen Operasi
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Procurement pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang pengadaan dan penyusunan kontrak
  • Diutamakan memiliki Sertifikasi CPOF (Certified Procurement Officer) atau CCMS (Certified Contract Management Spesialis) dan Ahli Pengadaan Barang/Jasa
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

22. Officer Quality Management

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua Jurusan, diutamakan: Teknik / Manajemen Bisnis
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Quality Management, Construction, dan Engineering & Inspection
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

23. Sr Engineer Mechanical

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction dan Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

24. Sr Engineer Non Proses

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Elektro / Teknik Fisika / Teknik Mesin / Teknik Sipil
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction dan Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

25. Sr Engineer Process

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Kimia
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

26. Sr Inspector Electrical & Instrument

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Elektro / Teknik Fisika / Teknik Informatika
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering dan Inspection
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

27. Sr Inspector Stationary

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering dan Inspection
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

28. Sr Officer Project Quality Management

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua Jurusan, diutamakan: Teknik / Manajemen Bisnis
  • Pengalaman kerja 12-20 tahun di bidang Project Management pada industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Quality Management, Construction, Engineering, dan Inspection
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

29. Engineer Interface

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua Teknik, diutamakan: Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Elektro / Teknik Fisika
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

30. Engineer Maintenance Support

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Semua Teknik, diutamakan: Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Elektro / Teknik Fisika
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

31. Engineer Mechanical – PT KPI

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Mesin
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering & Construction
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

32. Engineer Non Proses

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Elektro / Teknik Fisika / Teknik Mesin / Teknik Sipil
  • Pengalaman kerja 6-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Construction & Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

33. Engineer Process – PT KPI

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Kimia
  • Pengalaman kerja 3-11 tahun di bidang Project Management, serta di Industri EPC
  • Memiliki kemampuan teknis bidang Engineering
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Taat prosedur, memiliki safety concern, dan safety leadership yang baik
  • Familiar dengan Ms Office
  • Bersedia ditempatkan diseluruh lokasi kerja PT Kilang Pertamina Internasional

9. PT Pertamina Patra Niaga

1. Ast Manager Cust Prosp & Telemarketing

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Statistika / Matematika / Ekonomi / Manajemen / Psikologi
  • Minimal pengalaman 5 tahun di bidang Market Research/ Market Insight/ Customer Insight baik di Multinational Market Research Agency maupun Industry (lebih diutamakan FMCG)
  • Pernah di posisi Data Analyst dan Research
  • Softskill:
    • Analisa data (baik basic statistic maupun advanced statistic)
    • Logical Thinking
    • Fast Response
    • Critical
    • Mampu berkolaborasi dengan fungsi lain
  • Cepat beradaptasi
  • Menguasai metodologi penelitian dengan baik
  • Mampu menguasai end to end research process
  • Memahami teknik sampling
  • Mampu mengoperasikan software pengelohan data seperti SPSS/ Minitab/ R Project

2. SBM Petrochemical

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia/ Kimia MIPA / Teknik Industri / Administrasi Bisnis
  • Experience di industri kimia/petrokimia min 5 tahun

3. Analyst I Digital Channel Mntr. & Eval.

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Informatika / Teknik Komputer / Teknik Industri / Teknik Fisika / Teknik Elektro
  • S1 dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun di bidang yang relevan.

4. Officer I Brand & Social Media Mgt

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Komunikasi / Ekonomika & Bisnis / Teknik / Brand Management
  • S1 dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun.
  • Usia maksimal 38 tahun
  • Diutamakan mempunyai pengalaman dalam mengelola Brand, Social Media, Promosi untuk sebuah Produk/Institusi

5. Project EV

Persyaratan:

  • S1 atau setara, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Mesin
  • S1 dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun, atau S2 dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun.
  • Usia maksimal 38 tahun
  • Diutamakan mempunyai pengalaman dalam mengelola Project EV

6. Analyst I Quality Assurance

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ilmu komputer / Sistem Informasi / Manajemen Informatika / Manajemen Sistem Informasi / Teknik Informatika / Teknik Industri / Teknik Elektro
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang Sistem Informasi/Teknologi Informasi/pengembangan aplikasi/start up teknologi; usia maksimal 38 tahun

7. Analyst I Development Project Control

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ilmu komputer / Sistem Informasi / Manajemen Informatika / Manajemen Sistem Informasi / Teknik Informatika / Teknik Industri / Teknik Elektro
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang Sistem Informasi/Teknologi Informasi/pengembangan aplikasi/start up teknologi; usia maksimal 38 tahun

8. Sr. Expert Data Protection & Security

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ilmu komputer / Sistem Informasi / Manajemen Informatika / Manajemen Sistem Informasi / Teknik Informatika / Teknik Industri / Teknik Elektro
  • S1 dengan pengalaman minimal 10 tahun pada bidang yang relevan, atau S2 dengan pengalaman minimal 8 tahun pada bidang yang relevan

9. Analyst I Tax Dispute & Litigation

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ekonomi / Akuntansi / Manajemen / Perpajakan
  • Minimal pengalaman 5 tahun di bidang perpajakan
  • Memiliki pengetahuan dan keahlian dalam menangani persengketaan perpajakan
  • Memiliki sertifikat Brevet Pajak merupakan nilai tambah

10. Officer II Collection Team

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum / Ekonomi / Akuntansi / Manajemen
  • Minimal pengalaman 10 tahun di di bidang collection, perbankan, debt advisory, financial advisory, atau industri terkait.
  • Memiliki pengetahuan dan keahliah dalam proses collection serta regulasi dan hukum yang mengatur proses collection.
  • Memiliki pengetahuan dan keahlian proses financial restructuring dan financial modelling.
  • Memiliki kemampuan analitikal dan komunikasi yang baik.

11. Officer HSSE – PT Pertamina Patra Niaga

Persyaratan:

  • Minimal S1/setara dari lulusan dalam maupun luar negeri, Jurusan: Teknik (semua jurusan) / Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
  • Memiliki experience di bidang HSSE
  • Memiliki pengalaman sebagai internship/magang/TKJP/Pekerja Kontrak di Pertamina Group menjadi nilai tambah
  • Taat prosedur, memiliki safety concern dan safety leadership yang baik
  • Pernah mengikuti training/workshop terkait safety/keselamatan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah Pertamina Group

12. SBM Industry/Account Manager

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik / Manajemen / Bisnis / Ekonomi / Keuangan / Akuntansi / MIPA / Hukum / Psikologi
  • Usia Maksimal 35 Tahun
  • S1/S2 atau Setara dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang yang relevan
  • Pengalaman Kerja di bidang Marketing & Sales, diutamakan di bidang industri yang serupa/perbankan
  • Lulusan perguruan tinggi dalam negeri dari jurusan / fakultas yang memiliki prodi akreditasi A, atau lulusan perguruan tinggi luar negeri yang terdaftar di 100 besar Times Hire Education (THS)/QS (baik all maupun per jurusan)
  • Memiliki interpersonal skill dan kemampuan analitis

13. Analyst Data Protection & Analytic

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Ilmu komputer / Sistem Informasi / Manajemen Informatika / Manajemen Sistem Informasi / Teknik Informatika / Teknik Industri / Teknik Elektro
  • Berpengalaman minimal 5 tahun pada bidang yang relevan

10. PT Pertamina Power Indonesia

1. Jr Staff ICT

Persyaratan:

  • Minimal S1/Setara Semua Jurusan berkaitan dengan Teknologi & Informasi
  • Memiliki pengalaman kerja dibidang ICT minimal 3 (tiga) tahun
  • Mampu mengeoperasikan perangkat lunak Office seperti: Ms. Word, Excel, PowerPoint, Outlook, dan aplikasi kolaborasi
  • Mampu membuat pencatatan& pelaporan tingkat lanjut menggunakan Ms. Excel
  • Mampu mengoperasikan Sistem komputasi client, aplikasi web, mobile, dan desktop, perangkat multimedia seperti sound system, perangkat presentasi & ruang rapat, perangkat surveillance & access control, akses wireless,dan lain lain

11. PT Pertamina International Shipping

1. Jr Analyst / Analyst Tax Compliance

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Hukum/Akuntansi/Manajemen Keuangan
  • Pengalaman Kerja di bidang Tax atau Legal, terutama di bidang Tax Compliance
  • Pengalaman kerja min. 5 tahun menjabat posisi setingkat Jr Analyst

2. Jr Officer / Officer Governance & Support

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Industri/Manajemen Operasi
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun menjabat posisi setingkat Officer di bidang Compliance atau Governance

3. Jr Officer / Officer ICT Solution

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Informatika/Teknik Telekomunikasi
  • Pengalaman kerja minimal 5 tahun menjabat posisi setingkat Officer di bidang ICT, diutamakan di bidang ICT Application

4. Jr Engineer Project Supervision

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Perkapalan/Teknik Sistem Perkapalan/ Teknik Kelautan
  • Pengalaman Kerja relevan minimum 5 tahun di bidang Project Management Fleet & Port
  • Memiliki kompetensi teknis di bidang Vessel Operational Performance Analysis, Vessel Spesification Analysis, Naval Architect, Marine Engineering, Ship Marchinery Engineering, Marine Electrical Engineering, Nautical Engineering, Project Management, dan compliance regulatory

5. Jr Officer / Officer Safety Management System

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Kelautan/ Teknik Industri/ Teknik Mesin/ Kesehatan & Keselamatan Kerja
  • Memiliki lisensi Master/ Chief Engineer dari Recognized Flag State untuk Vessel dengan kapsitas 3000 GT/3000 KW atau lebih
  • Memiliki pengalaman minimum 5 tahun di bidang sea services, dengan pengalaman sebagai Master atau Chief Engineering tidak kurang dari 3 tahun;
  • Memiliki sertifikat inspektor kapal yang valid dari OCIMF

6. Jr Officer Lifecycle

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Rekayasa Terapan (Perkapalan, Mesin, Statistika Bisnis)
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang pengelolaan data

7. Jr Officer Non Fuel Operation

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan:Teknik Kelautan/ Teknis Mesin
  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun di bidang Fleet & Port Management, diutamakan di bidang Marine/ Shipping Operation

8. Engineer Project Supervision

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Perkapalan/Teknik Sistem Perkapalan/ Teknik Kelautan
  • Pengalaman Kerja relevan minimum 7 tahun di bidang Project Management Fleet & Port
  • Memiliki kompetensi teknis di bidang Vessel Operational Performance Analysis, Vessel Spesification Analysis, Naval Architect, Marine Engineering, Ship Marchinery Engineering, Marine Electrical Engineering, Nautical Engineering, Project Management, dan compliance regulatory

12. PT Kilang Pertamina Balikpapan

1. Analyst Budget Planning & Control

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

2. Analyst Contract Management

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

3. Analyst Cost Estimator

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun dibidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

4. Analyst Cost Monitoring & Control

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

5. Analyst Field Planning & Scheduling

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

6. Ast Manager OSBL & Facility Unit

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

7. Ast Manager PM & Document Control

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Elektro / Teknik Ketenagalistrikan / Teknik Fisika / Teknik Instrumentasi / Teknik Elektronika
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

8. Engineer Auxiliary

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Fisika / Teknik Instrumentasi / Teknik Elektronika
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

9. Engineer Field Civil Earthworks

Persyaratan:

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Fisika / Teknik Instrumentasi / Teknik Elektronika
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun di bidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

10. Engineer Field Electrical

11. Engineer Field Electrical & Instrument

12. Engineer Field Instrument

13. Engineer Field Marine & Lay Barge

14. Engineer Field Mechanical

15. Engineer Field Mechanical & Piping

16. Engineer Field Mechanical, SPM & PLEM

17. Engineer Field Piping & Pipeline

18. Engineer Field Rotating

19. Engineer Field Submarine Pipeline (SPL)

20. Engineer Offsite

21. Engineer Planning & Scheduling

22. Inspector Field ISBL Electrical & Instr.

23. Inspector Field Lawe-Lawe Civil

24. Inspector Field OSBL Rotating

25. Inspector Field Revamp Unit Civil

26. Inspector Field Revamp Unit Rotating

27. Inspector Statuory Inspection

28. Jr Engineer Field Civil & Structure

29. Lead of Construction Offshore

30. Lead of Construction Offsite & Utilities

31. Lead of Construction Onshore

32. Lead of Field Civil & Structure

33. Lead of Field Electrical

34. Lead of Field Instrument

35. Lead of Field Mechanical & Piping

36. Lead of Field Planning & Scheduling

37. Lead of Field Rotating

38. Lead of Field Stationary

39. Lead of QA/QC ISBL

40. Lead of QA/QC Lawe-Lawe

41. Lead of QA/QC OSBL

42. Lead of QA/QC Revamp Unit

43. Lead of Statuory Inspection

44. Officer Change Management

45. Officer Progress Control

Persyaratan (Posisi: 10 – 45)

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Mesin / Teknik Mesin Produksi / Teknik Elektro / Teknik Tenaga Listrik / Teknik Kimia / Teknik Elektro Instrumentasi / Teknik Fisika / Fisika Instrumentasi / Teknik Produksi Migas / Teknik Gas dan Petrokimia / Teknik Konversi Energi
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun dibidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

46. Officer Project Monitoring & Reporting

47. Sr Analyst Budget Planning & Control

48. Sr Analyst Contract Management

49. Sr Engineer Process Integration

50. Sr Engineer Rotating

51. Sr Engineer Unit Conversion Complex

52. Sr Engineer Electrical

53. Sr Engineer Field Mechanical & Piping

54. Sr Engineer Field Mechanical & Piping

55. Sr Engineer Instrument

56. Sr Engineer Interface & Integration ISBL

57. Sr Engineer Plan & Sch OSBL & Fac. Un.

58. Sr Engineer Plan&Sch ISBL & Revamp Unit

59. Sr Engineer Process ISBL

60. Sr Engineer Process OSBL

61. Sr Engineer Stationary

62. Sr Engineer Technical ISBL

63. Sr Engineer Technical OSBL

64. Sr Engineer Unit Treating Complex

65. Sr Inspector Field ISBL Elect. & Inst.

66. Sr Inspector Field OSBL Elect. & Inst.

67. Sr Inspector Field OSBL Rotating

68. Ast Manager PMO, Budget, & Risk Mgmt.

Persyaratan (Posisi 45 – 68) :

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Mesin / Teknik Metalurgi / Teknik Material
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun dibidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

69. Engineer Field Stationary

70. Sr Engineer Facility Integration

Persyaratan (69, 70):

  • S1 dengan IPK > 3.00, Jurusan: Teknik Kimia
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan eksekusi di Lapangan dan teknis sesuai bidang
  • Mampu bekerja dengan target dan dalam batasan kondisi operasi
  • Memiliki kemampuan Intra Personal dan Team Work yang baik
  • Minimal pengalaman 3 tahun dibidang yang relevan
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi

13. PT Pertamina Rosneft Pengolahan & Petrokimia

Persyaratan Umum :

  • Minimum pengalaman kerja 15 tahun
  • Memiliki pengalaman di Project EPC, diutamakan di Industri Refinery & Petrochemical
  • Memiliki Score IELTS Minimal 6.0 atau TOEFL iBT minimal 80

1. Project Engineer – PT PRPP

  • S1 atau Setara, Jurusan: Semua Jurusan Teknik

2. Mechanical Rotating Engineer – PT PRPP

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin

3. Electrical Engineer – PT PRPP

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Elektro

4. Construction Engineer – PT PRPP

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Sipil – Struktur

5. Commissioning & Start Up Engineer

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia / Teknik Mesin / Teknik Sipil

6. Manager CSU Support – Petrochemical Complex

  • S1 atau Setara, Jurusan: Semua Jurusan Teknik
  • Minimum pengalaman kerja 20 tahun

7. Process Safety Design Lead Engineer – PT Pertamina Rosneft Pengolahan & Petrokimia

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia

8. Process Safety Design Engineer

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia

9. Interface Engineer – PT PRPP

  • S1 atau Setara, Jurusan: Semua jurusan Teknik, diutamakan Teknik Industri

10. Manager Contract – PT PRPP

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum / Ekonomi / Bisnis Manajemen (Diutamakan: S2 Manajemen – Supply Chain Management)
  • Minimum pengalaman kerja 20 tahun

11. Manager Procurement – PT PRPP

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Hukum / Ekonomi / Bisnis Manajemen (Diutamakan: S2 Manajemen – Supply Chain Management)
  • Minimum pengalaman kerja 20 tahun

14. PT Pertamina Lubricants

1. Field Engineer – PT Pertamina Lubricants

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Engineering dan troubleshooting minimal 5-6 tahun

2. Sr. Spv. Business Operation & Technology

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Informatika / Teknik Telekomunikasi
  • Minimal Sarjana dari jurusan Teknik Informatika/ Teknik Telekomunikasi
  • Pengalaman kerja minimal 7 tahun di bidang yang related
  • Pengalaman kerja di bidang Information & Communication Technology, diutamakan di bidang ICT Infrastructure/ICT Business Analysis
  • Minimum 3 tahun menjabat posisi setingkat Analyst atau Sr. Supervisor

3. Stakeholders Relations Officer

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Akuntansi / Komunikasi
  • Minimal lulusan S1 diutamakan jurusan keuangan/akuntansi dengan maksimal usia 35 Tahun
  • Untuk persyaratan khusus, disyaratkan pengalaman minimal 7 tahun diutamakan sebagai analis atau pada direktorat keuangan perusahaan, diutamakan Perusahaan Terbuka
  • Memiliki pengetahuan pasar modal
  • Memiliki sertifikat pasar modal atau sertifikat keuangan
  • Memiliki teknik pengolahan data
  • Memahami korespondensi
  • Menguasai komunikasi korporat

4. Manager Product Specialties

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Kimia / Manajemen
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 10 tahun dengan pengalaman di bidang marketing planning & research diutamakan yang pernah bekerja di ritel-B2C dan industri-B2B
  • Memiliki background pendidikan yang sesuai dengan kebutuhan, IPK Min. 3,0 dari skala
  • Memiliki Analytical Skills, Advertising, Market Analysis, Market Research, dan Brand Management Berpengalaman di industri kimia dan petrokimia (lebih diutamakan)
  • Berpengalaman dalam business analysis techniques seperti domain research, data modeling, dan financial modeling
  • Berpengalaman dalam pengembangan bisnis (lebih diutamakan)
  • Berpengalaman dalam bidang Channel & Cutomer Management (lebih diutamakan)

5. Project Staff – Grease

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Kimia Murni / Teknik Kimia
  • Memiliki min. 7 tahun pengalaman di Industri Grease & Pelumasan
  • Pendidikan min. S1 dari jurusan Teknik Kimia atau Kimia Murni.
  • Memiliki pengalaman dalam sistem kualitas, operasi kualitas, manufaktur, teknik dan formulasi grease.
  • Memiliki pengetahuan yang baik tentang Standar NLGI, proses produksi grease dengan Open Kettle dan Contactor Reactor.
  • Memiliki pengalaman investigasi penyimpangan produksi/laboratorium dan penentuan potensi dampak produk, akar penyebab dan tindakan korektif/pencegahan.
  • Memiliki pemahaman yang komprehensif tentang isuisu yang berkaitan dengan perbaikan sistem produksi, pemeliharaan prediktif, dan penerapan perbaikan berkelanjutan di Industri Grease.
  • Memiliki kemampuan untuk bekerja secara efektif dengan tim di semua tingkatan dalam organisasi.

6. Technical Specialist Rotating Equipment & Gas Engine

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Rotating Equipment & Gas Engine minimal 12 tahun

7. Sr. Sales Executive Industry Jawa Timur

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 7 tahun

8. Sr. Sales Executive Industry Jakarta 2

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 5-6 tahun

9. Sr. Sales Executive Industry Sulawesi & Papua

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 5-6 tahun

10. Sr. Sales Exe Industry Riau, Sumbar, & Kepri

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 5-6 tahun

11. Sr Sales Executive Industry Papua

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 5-6 tahun

12. Sr. Sales Executive Retail Sumut & NAD

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 7 tahun

13. Area Sales Spv. Retail Karo Tamiang

Persyaratan:

  • S1 atau Setara, Jurusan: Teknik Mesin / Perminyakan / Teknik Kimia
  • Diutamakan memiliki pengalaman kerja di bidang Sales & Marketing minimal 5-6 tahun

15. PT Pertamina Geothermal Energy

1. Jr. Analyst I HSSE Perform. & AMS, Area Lahendong

Persyaratan:

  • Minimal S1 atau Setara, Jurusan: Teknik (semua jurusan) / Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
  • Memiliki experience di bidang HSSE minimal 3 tahun
  • Memiliki pengalaman sebagai internship/magang/TKJP/Pekerja Kontrak di Pertamina Group menjadi nilai tambah
  • Taat prosedur, memiliki safety concern dan safety leadership yang baik
  • Pernah mengikuti training/workshop terkait HSSE performance
  • Bersedia ditempatkan diseluruh Area PGE
  • Memahami dasar-dasar proses dan potensi bahaya kegiatan Geothermal

Catatan:

  • Menghimbau kepada seluruh pelamar untuk berhati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan Pertamina Group.
  • Bahwasanya rekrutmen Pertamina Group:
    • Tidak dipungut biaya apapun.
    • Tidak mewajibkan membeli tiket transportasi atau akomodasi melalui agen travel apapun.
    • Hanya melalui web resmi dan email resmi recruitment@pertamina.com.
    • Pertanyaan terkait rekrutmen dapat disampaikan kepada Pertamina Call Center (PCC) melalui email berikut: pec135@pertamina.com
    • Periode Registrasi: 25 – 29 Agustys 2023.

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA