PT Baraka Sarana Tama (Baraka Express)

DISNAKERJA.COM – Pertumbuhan ekonomi Indonesia yang diikuti dengan pertumbuhan sektor industri di seluruh wilayah Indonesia, adalah suatu peluang besar bagi setiap perusahaan yang bergerak di bidang jasa tranportasi untuk berkiprah di sektor produk-produk hasil industri agar segera dapat dinikmati oleh masyarakat konsumen pada umumnya.

Dengan komitmen profesional para pemegang saham yang telah berpengalaman mengelola transportasi angkutan darat yang sebelumnya telah berkiprah dalam jasa transportasi angkutan darat bersama PT. BARAKA SARANA TAMA diwilayah DKI Jakarta – Jawa Barat dan Jawa Tengah

Peranan jasa transportasi yang, menyajikan ketepatan waktu dan aman, serta didukung peran manajemen yang handal dan profesional sangat memungkinkan meraih peluang besar dalam jasa transportasi yang sedang marak dewasa ini, tentunya PT. BARAKA SARANA TAMA memberi andil dalam menjaga kestabilan perekonomian masyarakat Indonesia pada umumnya, khususnya bagi masyarakat di pulau Jawa.

PT. Baraka Sarana Tama (Baraka Express) adalah perusahaan yang bergerak dibidang transportasi logistik yang handal dan memberikan nilai tambah untuk masyarakat (konsumen/pelanggan), mitra kerja dan karyawan, serta memberikan layanan professional berdasarkan ketepatan mutu dan waktu hingga dapat diandalkan. sedang mencari kandidat terbaik dan sesuai untuk mengisi posisi :

Lowongan Kerja PT Baraka Sarana Tama (Baraka Express)


MANAGEMENT TRAINEE PROGRAM

Memperkenalkan program terbaru dari PT. Baraka Sarana Tama yaitu “Management Trainee Program” dengan tujuan mencari kandidat terbaik dari seluruh Indonesia dan terpilih untuk menjalani rangkaian program pelatihan Management Trainee agar kandidat bisa menempati posisi terbaik dalam waktu yang ditentukan.

MT Warehouse

Kualifikasi :

  • Laki-laki, usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Terbuka untuk Freshgraduate dan berpengalaman kerja lebih disukai
  • Mahir dalam Microsoft Office (terutama MS Excel dan MS Word)
  • Mampu berkomunikasi dengan baik, bekerja sama dengan tim, jujur, disiplin, teliti, bertanggung jawab dan memiliki komitmen kerja
  • Sehat Jasmani dan Rohani
  • Bersedia mengikuti program training dan bersedia ditempatkan diseluruh cabang PT. BARAKA SARANA TAMA

Seluruh Program Rekrutmen PT. Baraka Sarana Tama BEBAS BIAYA (tidak dipungut biaya apapun). Hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT. Baraka Sarana Tama dan kami tidak bertanggung jawab atas segala kerugian akibat penipuan tersebut.

INFO LOWONGAN LAINNYA, DAPAT DITEMUKAN DI: T.ME/DISNAKERJA




Tagged: